KSystemLog
Kategori:
KSystemLog menampilkan semua catatan log sistemmu, dikelompokkan berdasarkan General (Catatan log sistem baku, Autentikasi, Kernel, X.org...), dan Layanan (Apache, Cups, dll, ...) opsional. Serta banyak fitur-fitur pembacaan secara baik file-file catatan log-mu:
- Pewarnaan baris log tergantung pada kepelikannya
- Tampilan bertab untuk memungkinkan penayangan log di waktu yang sama
- Auto tayang baris baru yang di-log
- Informasi terperinci untuk setiap baris log
Instal di
Linux
Penginstal Windows KSystemLog juga tersedia untuk diunduh dari pabrik biner. Versi ini tidak berisi terjemahannya dan dimaksudkan untuk percobaan. Ikut terlibat dan bantu kami membuatnya lebih baik!
- Versi tidak stabil. Dibuat dari ranting pengembangan versi terkini.
Rilisan RSS
22.04.1
2022-05-12
22.04.0
2022-04-21
21.12.3
2022-03-03
21.12.2
2022-02-03