LabPlot adalah perangkat lunak Analisis dan Visualisasi Data open source dan lintas platform GRATIS yang bisa diakses oleh semua orang.
LabPlot menyediakan cara mudah untuk menciptakan, mengelola, dan mengedit plot. Ini memungkinkan kamu menghasilkan plot berdasarkan data dari lembar kerja atau data yang diimpor dari file eksternal. Plot bisa diekspor ke beberapa format grafik pixmap dan vector.
Instal di
Linux
Rilisan RSS
2.11.1
2024-07-16
2.11.0
2024-07-09
2.10.1
2023-07-11
2.10.0
2023-03-21
2.9.0
2022-05-03
2.8.2
2021-04-01
2.8.1
2020-11-13
2.8.0
2020-09-16
Nightly installers
LabPlot nightly installers are also available to download from the KDE CDN. These versions are intended for testing purpose. Get involved and help us make them better!
Versi tidak stabil.
Dibuat dari ranting pengembangan versi terkini.